BANTENRAYA.COM – Menjadi investor sukses yang membawa kepada keberhasilan tentu bukan karena keberuntungan semata.
Seorang investor juga harus memiliki mindset yang baik, agar tidak hanya mengangandalkan keberuntungan, seperti halnya dalam bisnis saham.
Selain itu, seorang investor harus mampu mengelola dan mempertimbangkan kesehatan bisnisnya, karena investor yang sukses bukan karena hoki.
BACA JUGA: Pekan Depan Penghapusan Denda dan Diskon PBB-P2 Diberlakukan Potensi Uang Masuk Rp 90 Miliar
Dikutip Bantenraya.com dari Instagram @Indonesiastockexchange, Kamis 11 September 2025, ada beberapa hal yang harus diperhatikan bagi seorang penanam modal.
Salah satu mindset penting yang harus dimiliki oleh mereka adalah memahami bahwa saham adalah bagian dari bisnis.
Kemudian, jangan mempertimbangkan hal-hal yang penting, namun harus lebih hati-hati dalam mengelola mempertimbangkan kesehatan bisnis.
Seorang Investor Harus Peka
Selanjunta, tidak boleh hanya melihat grafik, namun sebelum membeli saham harus ditanyakan pada diri sendiri, apakah ketika worth atau tidak.
Selain itu, pelaku investasi harus memahami betul nilai bisnisnya dan bukan hanya asal ikut tren, tapi karena benar-benar mengerti nilai bisnisnya.***
 
			

















