BANTENRAYA.COM – Kabar baik nih bagi kalian yang mengidam-idamkan bisa kerja bareng Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, RANS Entertainment sedang buka lowongan kerja.
Tak tanggung-tanggung, 6 posisi jabatan ini lagi dibutuhkan RANS Entertainment, ikuti informasi lowongan kerja di sini.
Oleh karena itu simak artikel ini hingga selesai untuk mengetahui posisi jabatan dan kualifikasi yang dibutukan RANS Entertainment yang sedang buka lowongan kerja.
Baca Juga: Akses Jalan Munjul-Picung Pandeglang Sudah Bisa Dilalui Kendaraan
Sebagaimana diketahui, RANS Entertainment adalah channel YouTube yang dikelola oleh Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
Pada mulanya, tujuan Raffi Ahmad membuat laman Youtube RANS Entertainment adalah untuk mengabadikan momen bersama keluarga.
Seiring berjalannya waktu, channel YouTube-nya mulai banyak ditonton dan Raffi Ahmad melihat ada peluang bisnis yang bisa menghasilkan cuan.
Baca Juga: 15.008 Unit Kendaraan Baru Banjiri Cilegon, Jenis Ini Paling Mendominasi
Saat ini RANS Entertainment sedang membutuhkan tim untuk mengelola channel YouTube, simak posisi jabatan dan kualifikasinya di sini.
1. Tax Officer
Requirements :
- Bachelor Degree
- 3 years experience in related field
- Have a good knowledge about taxation and preparation tax report
- Good communication Skill
Baca Juga: Indonesia vs Vietnam, Tim Garuda Terancam Tampil ‘Pincang’ Saat Meladeni The Golden Star
2. Purchasing
Requirements :
- Bachelor Degree
- 3 years experience in related filed
- Good negotiation & communication skill
Baca Juga: PT Dua Kelinci Buka Lowongan Kerja Nih, Intip Posisi Jabatan dan Kualifikasinya di Sini
3. Collection Officer
Requirements :
- Bachelor Degree
- 2 years experience as a Collection in media industry
- Good communication skill
4. Financial Planning & Analyst
Requirements :
- Bachelor Degree
- 3 years experience in related field
- Strong abilities in numeracy, analytical, problem solving, and time management skills
5. Video Editor Officer
Requirements :
- Experience minimum 1 year
- Education minimum Bachelor’s Degree
- Familiar with After Effects, Adobe Premiere
- Used to editing Instagram’s reels video and Tik Tok’s video
- Can join ASAP
- Willing to work from office (WFO)
Baca Juga: Rozy Sebut Cerita Norma Soal Perzinahan Dengan Mertuanya Penuh Rekayasa
6. Video Editor Intern
Requirements :
- Final year students or Freshgraduated
- Familiar with After Effect and Adobe Premiere
- Can join ASAP
- Willing to work from office (WFO)
Baca Juga: 10 Link Twibbon Tahun Baru Imlek 2023 Desain Unik dengan Pernak Pernik Khas Tionghoa
Send your CV to:
hiring@ransentertainment.co.id
with subject : Position_Your Name
Note : Hanya kandidat sesuai kualifikasi yang akan diproses.
Baca Juga: Rozy Zay Hakiki Ungkap Lebih Nyaman Bersama Mertuanya Ketimbang Istri Sendiri!
Itulah informasi tentang lowongan kerja di RANS Entertainment. Siapkah Anda bekerja bersama Raffi Ahmad dan Nagita Slavina?***



















