Senin, 26 Januari 2026
Banten Raya
  • Daerah
  • NasionalNew
  • Pendidikan
  • Opini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Teknologi
  • Hukum & Kriminal
No Result
View All Result
Banten Raya
  • Daerah
  • NasionalNew
  • Pendidikan
  • Opini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Teknologi
  • Hukum & Kriminal
Senin, 26 Januari 2026
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Banten Raya
  • Daerah
  • Nasional
  • Pendidikan
  • Opini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Teknologi
  • Hukum & Kriminal

Infrastruktur Masih Jadi Langganan Aspirasi Warga Saat Reses Anggota DPRD Kota Serang

Harir Baldan Oleh: Harir Baldan
12 Desember 2021 | 20:57
Infrastruktur Masih Jadi Langganan Aspirasi Warga Saat Reses Anggota DPRD Kota Serang

Suasana rapat paripurna penyampaian tentang pembukaan masa persidangan kedua 2021-2022 dan penyampaian laporan hasil reses masa persidangan kesatu 2021-2022 di ruang rapat paripurna DPRD Kota Serang, Jumat 10 Desember 2021. Dokumentasi Pemkot Serang Untuk Banten Raya

Bagikan Ke WhatsAppBagikan Ke FacebookBagikan Ke TwitterBagikan Ke Telegram

 

BANTENRAYA.COM – DPRD Kota kembali menampung aspirasi hasil reses masa persidangan kesatu tahun 2020 yang digelar sejak 6 sampai 9 Desember 2021. Dari hasil reses 45 anggota DPRD di daerah pemilihannya (dapil) masing-masing, persoalan infrastruktur jalan dan saluran air kerap muncul dari aspirasi masyarakat.

Hal ini terungkap pada rapat paripurna DPRD Kota Serang tentang pembukaan masa persidangan kedua 2021-2022, dan penyampaian laporan hasil reses masa persidangan kesatu tahun 2021-2022, Jumat 10 Desember 2021.

Ketua DPRD Kota Serang Budi Rustandi mengatakan, hasil reses DPRD Kota Serang banyak yang harus dibenahi dan diperbaiki, perbaikan infrastruktur dan termasuk masalah sampah.

“Kalau yang reses ini terkait banyaknya infrastruktur, karena memang belum tercover oleh anggaran kita,” ujar Budi Rustandi.

Baca Juga: 45 Anggota DPRD Kota Serang Reses Selama 4 Hari

Budi Rustandi menjelaskan, hasil reses 45 anggota DPRD Kota Serang, ini selanjutnya akan digabung dengan aspirasi Pemkot Serang.

“Mana yang menjadi prioritas, mana yang menjadi skala prioritas kan aspirasi dari Pemkot, Walikota juga ada, nanti digabung mana yang benar-benar urgensi itu yang diduluin. Sesuai dengan anggaran,” jelas dia.

 Anggota DPRD Kota Serang Fraksi PKS Dapil VI Muhtar Efendi mengatakan, banyak aspirasi masyarakat yang diserap dari dapil VI Kota Serang, di antaranya terkait infrastruktur jalan.

“Terkait dengan pembangunan jalan lingkungan, jalan poros kelurahan, drainase, tentunya masih betul-betul perlu diperhatikan, apalagi di musim hujan ini memang perlu ada pembangunan drainase itu yang diperlukan masyarakat,” ujar Muhtar Efendi.

Baca Juga: DPRD Kota Serang Setujui Raperda APBD Tahun Anggaran 2022

 Tak hanya itu, kata Muhtar Efendi, terkait masalah penerangan jalan umum (PJU) juga banyak dikeluhkan masyarakat di dapilnya. Hal itu mungkin di lingkungan dapil VI itu banyak jalan-jalan lingkungan yang mati, atau mungkin yang belum ada lampunya.

“Jadi mungkin ada permohonan dari masyarakat agar memang itu perlu diberikan PJU,” ucap dia.

Muhtar Efendi menjelaskan, persoalan yang ketiga adalah persoalan sampah. Persoalan sampah memang ini perlu kerja keras dari semuanya terutama dalam hal ini Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Serang, untuk senantiasa mengaktifkan terkait dengan sampah-sampah liar juga masih banyak dikeluhkan oleh masyarakat.

“Ya ini yang mungkin perlu diberikan satu solusi, dan perlu difasilitasi tempat sampah di lingkungan ini itu perlu ada seperti itu, sehingga masyarakat ketika kesadarannya untuk tidak membuang sampah sembarangan itu ada, mereka ada arahan atau pun sosialisasi tempat membuang sampah sementara ada bak sampah di setiap lingkungan ini perlu,” jelasnya.

Baca Juga: Tok! DPRD Kota Serang Setujui Raperda Penyertaan Modal Daerah Kota Serang ke BJB

 Muhtar Efendi menyebutkan, di dapilnya terdapat beberapa titik sampah liar yang hingga kini masih dikeluhkan oleh masyarakat.

“Kemarin dari reses teman-teman pertama di Sepang itu ada, terus di Kelurahan Lialang, yang itu memang perlu disiapkan bak sampah agar sampah liar itu tidak menjadi sesuatu yang buruk, karena memang pencemaran lingkungan,” kata dia.

Muhtar Efendi mengatakan bahwa hasil reses DPRD Kota Serang ini akan ditindak lanjuti oleh Pemkot Serang.

BACAJUGA:

Pendirian Fakultas Kesehatan UMT Dapat Lampu Hijau Kemenkes

Pendirian Fakultas Kesehatan UMT Dapat Lampu Hijau Kemenkes

17 Desember 2025 | 19:57
Inti Everspring Perkuat Komitmen CSR: Pertanian, Pendidikan, Pemberdayaan Masyarakat, dan Kesehatan

Inti Everspring Perkuat Komitmen CSR: Pertanian, Pendidikan, Pemberdayaan Masyarakat, dan Kesehatan Jadi Fokus Utama

17 Desember 2025 | 11:10
Robinsar

Belum Setahun Menjabat, Robinsar Keluarkan Cilegon dari Zona Merah SPI

11 Desember 2025 | 09:45
Raih Penghargaan Kota Inovatif dari Kemendagri

Raih Penghargaan Kota Inovatif dari Kemendagri, Maryono: Alhamdulillah Komitmen Pemkot Tangerang untuk Terus Memberikan yang Terbaik

10 Desember 2025 | 19:02

“Nanti Pemkot Serang menyampaikan keseluruh OPD, dan OPD terkait yang bertugas untuk menyelesaikan, karena ini hasil otentik dari masyarakat bahwasannya ini loh yang diperlukan oleh masyarakat. Harus ada tindaklanjut,” ujarnya.

Baca Juga: DPRD Kota Serang Kecewa APBD Perubahan 2021 Tak Bisa Digunakan

Walikota Serang Syafrudin mengatakan, rapat paripurna hari ini pertama terkait pembukaan masa persidangan kedua 2021-2022, dan penyampaian laporan hasil reses masa persidangan kesatu 2021-2022. Namun hasil reses masa persidangan kesatu tidak dibacakan, hanya dibacakan.

“Akan tetapi saya menyerap aspirasi dari para dewan dari masing-masing dapil yang banyak itu insfratruktur. Terutama infrastruktur perkampungan dan komplek,” ujar Syafrudin kepada wartawan.

Syafrudin mengatakan, pihaknya telah menyiapkan anggaran di tahun 2022 untuk pembangunan infrastruktur.

“2022 ini insya Allah di perkampungan dan komplek-komplek itu akan kami selesaikan. Dan drainase titik-titik banjir itu juga sudah menjadi program,” katanya. (ADV)

Editor: Administrator
Previous Post

Hajar Laos, Indonesia Sementara Pimpin Grup B Piala AFF 2020

Next Post

Bersatus Waspada, Gunung Anak Krakatau Masih Terus Mengeluarkan Asap Putih

Related Posts

Pendirian Fakultas Kesehatan UMT Dapat Lampu Hijau Kemenkes
Advetorial

Pendirian Fakultas Kesehatan UMT Dapat Lampu Hijau Kemenkes

17 Desember 2025 | 19:57
Inti Everspring Perkuat Komitmen CSR: Pertanian, Pendidikan, Pemberdayaan Masyarakat, dan Kesehatan
Advetorial

Inti Everspring Perkuat Komitmen CSR: Pertanian, Pendidikan, Pemberdayaan Masyarakat, dan Kesehatan Jadi Fokus Utama

17 Desember 2025 | 11:10
Robinsar
Advetorial

Belum Setahun Menjabat, Robinsar Keluarkan Cilegon dari Zona Merah SPI

11 Desember 2025 | 09:45
Raih Penghargaan Kota Inovatif dari Kemendagri
Advetorial

Raih Penghargaan Kota Inovatif dari Kemendagri, Maryono: Alhamdulillah Komitmen Pemkot Tangerang untuk Terus Memberikan yang Terbaik

10 Desember 2025 | 19:02
IMG 20251209 WA0064
Advetorial

Resmi Dibuka, Sachrudin Minta POPKOT Jadi Ajang Pembinaan Atlet Kota Tangerang

9 Desember 2025 | 15:56
University of London
Advetorial

Kuliah Gratis di University of London, Cek Batas Akhir Pendaftaran

17 November 2025 | 15:52
Load More

Popular

  • truk sampah

    Anggaran Dicoret, Pengadaan Truk Sampah di DLH Kabupaten Lebak Batal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Arti Kalimat ‘Nyawit Nih Orang’ yang Banyak Digunakan di Media Sosial

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pemkab Serang Boyong RKUD dari Bank BJB ke Bank Banten

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pemkot Cilegon Minta Jatah 20 Ribu Liter Minyakita untuk KKMP

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Belum Ada Aturan Daerah, Pemprov Banten Siapkan Pergub Tata Kelola Tambang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lurah Kebonsari Bangun Saung Bengkel Inovasi Tanpa APBD Untuk Kumpul Warga

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Serie A Sassuolo vs Cremonese, Pertemuan 2 Diaspora Timnas Pertemuan di Mapei Stadium

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Suami Agnes Jennifer Diduga Kembali Selingkuh, Begini Respon Sang Selebgram

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pengusaha Turki Bidik Banten, Tertarik untuk Bangun Pabrik

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Premier League Newcastle United vs Aston Villa, Tekad Pasukan Eddie Howe Bangkit di Kandang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Trending
  • Comments
  • Latest
SMAN 1 Cimarga

Pengakuan Siswi SMAN 1 Cimarga yang Ikut Mogok Sekolah, Bukan Dukung Siswa Merokok tapi……

18 Oktober 2025 | 12:16
matahari cilegon

Gedung Eks Matahari Lama Cilegon Mulai Dibersihkan, Bakal Jadi Gedung UMKM

8 Januari 2026 | 18:36
Forum Honorer Kota Serang

Forum Honorer Serang Nilai Pelantikan 3.800 PPPK Paruh Waktu sebagai Pelecehan Martabat Pekerja

22 Oktober 2025 | 22:25
SMAN 1 Cimarga

Para Siswa SMAN 1 Cimarga Kena Mental Terus Dipojokan Warganet, Pemkab Lebak Kirim Psikolog

16 Oktober 2025 | 19:45

Dukung Pemulihan Ekonomi Nasional, Bjb Backup Total Pembiayaan UMKM

Asooooy… Kepala Desa akan Diajak Studi Banding ke Korea dan China

Seluruh Ospek di Kampus Diputuskan Digelar Online, Termasuk di Banten

Mudik Resmi Dilarang, Efektif 24 April

Persib Bandung

Menang Tipis, Persib Bandung Kudeta Borneo FC dari Singgasana Klasemen BRI Super League

25 Januari 2026 | 22:25
ODGJ

Melintasi Area Banjir, ODGJ di Binuang Langsung Hilang

25 Januari 2026 | 21:30
sushi

4 Tempat Makan Sushi Ternyaman di Cilegon, Rasa Enak Harga Pas di Kantong!

25 Januari 2026 | 21:15
NJOP KS

Pemkot Cilegon Bantah Penurunan NJOP Kawasan Jadi Alat Tukar Negosiasi Agar Dapat Pemanfaatan Lahan Akses ke Pelabuhan dari KS

25 Januari 2026 | 21:00

Tag

2022 Andra Soni ASN banjir Banten BRI Brigadir J BRI Super League Cilegon drakor drama Korea Film Harga Tiket Helldy Agustian Indonesia Jadwal jadwal tayang Kabupaten Lebak kabupaten serang Kota Cilegon Kota Serang Lebak link nonton link twibbon lowongan kerja Pandeglang Pemkot Cilegon pemkot serang Pemprov Banten pilkada Polisi Preman Pensiun 6 Preman Pensiun 7 profil provinsi banten Ramadhan Robinsar serang sinopsis spoiler sub indo Timnas Indonesia Twibbon UMKM viral
Banten Raya

© 2026 Banten Raya - Berkualitas dan Berbeda

Nomor ID Pers : 26666 | Status Pendataan : Terverifikasi Faktual | Sertifikat : 1393/DP-Verifikasi/K/VIII/2025

  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kebijakan Privasi
  • Digital Banten Raya
  • Ecommerce Banten Raya
  • Siding Banten Raya
  • Share Banten Raya

Ikuti Kami

  • Daerah
  • Nasional
  • Pendidikan
  • Opini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Teknologi
  • Hukum & Kriminal

© 2026 Banten Raya - Berkualitas dan Berbeda