BANTENRAYA.COM – Sebuah video viral di Facebook seseorang memanggil malaikat Jibril dan meminta uang.
Dalam video berdurasi 6 menit 35 detik itu tampak seseorang yang berpakaian serba hitam dengan ikat kepala berwarna biru menengadahkan tangannya ke langit dengan posisi berdoa.
Video yang diposting akun facebook viral20cc itu disebutkan bahwa sang pria bernama yusuf.
Baca Juga: 5 Penyerang Tajam Calon Top Skor Liga 1 Indonesia 2022-2023
Ia kemudian membacakan doa agar bisa memanggil malaikat jibril untuk mendapatakan uang goib.
“Sifattullah wujudullah allahuakbar ya rabb ya rabb mesjid ini mesjdi karuhun mesjid kolot mesjid tua turunkan rahmatmu jibril-jibril turunkan karomahmu turunkan,” kata dia sambil menepuk kedua tangannya.
Dan berkali-kali ia mengatakan jibril-jibril turunkan uang dan karomahnya sambil menepuk tangannya kembali ia menjelaskan untuk membangun masjid tua.
Baca Juga: Link Baca dan Spoiler One Piece Chapter 1054: Momonosuke dan Yamato Hadapi Admiral Ryokugyu
Orang yang di sekitar sosok itu mengikuti bacaan Yusuf tersebut, sosok pria tersebut yang diyakini bisa memanggil malaikat itu beredar.
Video pun viral di media sosial dan banyak beragam komentar yang tertulis.
“Aq jadi bingung sendiri..sadar gk org itu sebenarnya..seperti wsli yu allah..bisa nguasai kun fayakun..minta apa saja bisa..padahal msh org biasa..terkadang istri sendiri pun msh di bohongi,” kata warganet.
“Masa allah banyak orang gila ilmu dan gila segala gala nya banyak thobat lah ngkau manusia,” tutur komentar laib.
“Tahun 2022 njaluk duit Ning malaikat Jibril” ungkap warganet.
“konten mas mbak..njaluk neng pemirsa..lewat konten,” ujar komentar lain..
Sebulumnya kasus ini pernah terjadi di berbagai wilayah di Indonesia hanya saja kejadian tersebut hanya melipatkan ganda uang.
Kini video tersebut banjir banyak komentar yang bikin gemes warganet, kalian juga bisa menontonnya di linknya https://fb.watch/erB88ub4iV/.***