BANTENRAYA.COM – Simak artikel lirik lagu Selamat Pagi yang dipopulerkan oleh Dewa 19.
Lagu Selamat Pagi milik Dewa 19 ini dirilis pada tahun 1992.
Diketahui lagu Selamat Pagi masuk dalam album pertama yang dilucurkan oleh Dewa 19 yaitu album yang bertajuk Format Masa Depan.
Baca Juga: Kumpulan Twibbon Hari Dongeng Sedunia 2022 Terbaru, Cocok Dibagikan di Media Sosial Secara Gratis
Lagu Selamat Pagi menceritakan tentang seseorang yang berusaha mengejar mimpi dengan membuka lembaran baru di pagi hari.
Anda dapat mendengarkan kembali lagu Selamat Pagi di kanal YouTube Aquarius Musikindo yang sudah ditonton 142 ribu kali penonton dan sudah mendapatkan 1,1 ribu tanda suka.
Berikut ini lirik lagu Selamat Pagi – Dewa 19:
Baca Juga: Inilah 5 Link Twibbon untuk Sambut Bulan Ramadhan 1443 H, Cocok Dibagikan di Media Sosial
Kutemui diri ini mencoba untuk
Berlari mengejar angan
Tetapi semakin ku jauh
Semakin siksa terasa
Perlahan kumengerti arti
Sebuah kehidupan yang kudamba
Harapan dan asapun hadir
Disaan gelap menghalang
Semua luka dalam diri ini
Kini sirna
Berganti ceria selalu
Dan kuucapkan
Selamat pagi hari ini kutemui
Sebuah kisah suci
Selamat pagi kubuka lembaran
Baru yang telah lama terbuang
Hilang.. kusambut hari ini
Demikian lirik lagu Selamat Pagi karya grup band Dewa 19.***