BANTENRAYA.COM – Bagi anda yang ingin menggunakan iPhone 17 Pro yang baru keluar, perhatikan fitur canggih yang disediakan oleh Apple pada IPhone 17 Pro.
iPhone 17 Pro merupakan produk Apple yang paling tipis yang pernah ada, dengan kekuatan pro di dalamnya, yang tahan lama dibanding iPhone sebelumnya.
Apple telah memperkenalkan iPhone 17 Pro dan iPhone 17 Pro Max.
Keduanya didesain dari dalam agar menjadi model iPhone paling andal yang pernah ada.
Layar terbaik iPhone 17 Pro dengan Ceramic Shield 2 di bagian depan.
Chip A19 Pro yang andal. Sistem kamera Fusion 48 MP canggih.
Kamera depan iPhone 17 Center Stage baru. Sistem kamera pro paling maksimal. Semua kamera belakang Fusion 48 MP, dan zoom terpanjang yang pernah ada di iPhone.
Seperti membawa 8 lensa pro di saku Anda. Foto resolusi super tinggi 24 MP secara default.
Kamera depan Center Stage baru. Berbagai cara fleksibel untuk mengatur framing. Selfie grup lebih pintar. Dan masih banyak lagi.
Berikut adalah kapasitas kamera iPhone 17 Pro :
Kamera Utama Fusion 48 MP
– Jarak fokus 24/48 mm (1x/2x)
– Bukaan ƒ/1.78
– Quad -pixel 2,44 μm (masing-masing 1,22 μm)
BACA JUGA: Alam Sutera Bangun Perumahan Baru, Kejar Target Penjualan Rp3,5 Triliun di 2025
Kamera Ultra Wide Fusion 48 MP
– Jarak fokus 13 mm (0,5x/makro)
– Bukaan ƒ/2.2
– Quad-pixel 1,4 μm (masing-masing 0,7 μm)
Kamera Telefoto Fusion 48 MP
– Jarak fokus 100/200 mm (4x/8x)
– Bukaan ƒ/2.8
– Quad-pixel 1,4 μm (masing-masing 0,7 μm)
BACA JUGA: 3 Rokemendasi Saham untuk Senin 15 September 2025, Cermati dan Intip Peluangnya
Semua kamera iPhone 17 Pro belakang 48 MP. Kamera Fusion Pro merekam gambar yang lebih detail pada setiap rentang zoom dan level pencahayaan.
iPhone 17 Pro dilengkapi kamera Ultra Wide. Rekam perspektif kuat dengan foto makro yang memukau dan bidikan sudut lebar yang dramatis. ***



















