BANTENRAYA.COM – Pertandingan Bundesliga Jerman pada musim 2025/2026 akan segera dilaksanakan minggu ini.
Jadwal pembuka Bundesliga Jerman 2025/2026 akan menghadirkan duel sengit Bayern Munchen vs RB Leipzig.
Duel Bayern Munchen vs RB Leipzig akan menjadi pembuka jalannya pertandingan di ajang Bundesliga Jerman 2025/2026.
Baca Juga: Link Nonton The Nice Guy Episode 11 dan 12 Sub Indo: Mi Young dan Seok Chul Bakal Balikan?
Pada musim sebelumnya, Bayern Munchen menjadi juara bertahan yang akan menjamu Red Bull di ajang pembuka Bundesliga Jerman 2025/2026.
Bayern Munchen yang merupakan skuad asuhan Vincent Kompany jelas diuntungkan dalam duel perdananya di ajang Bundesliga Jerman.
Hal tersebut dapat terjadi karena Bayern Munchen datang mengikuti ajang Bundesliga Jerman 2025/2026 setelah berhasil memenangkan DFL Super Cup.
Baca Juga: Lowongan Kerja Terbaru PT Sekar Bumi Posisi Operator Produksi, Terbuka untuk Lulusan SMA
Pada laga DFL Super Cup sebelumnya, Bayern Munchen berhasil menaklukkan Stuttgart FC.
Kemenangan mereka di ajang DFL Super Cup, tentu menjadikannya Bayern Munchen semakin yakin menghadapi Bundesliga Jerman 2025/2026.
Akan tetapi, lawan dari Bayern Munchen dalam ajang pembuka Bundesliga Jerman 2025/2026, RB Leipzig siap mencuri poin di markas Die Rotan.
Baca Juga: Matchday! Dewa United vs Persik Kediri dalam BRI Super League Malam Ini, Cek Link Streaming di Sini
RB Leipzig yang merupakan asuhan dari Ole Warner datang ke pertandingan pembuka Bundesliga Jerman 2025/2026 dengan penuh keyakinan.
Pada sebelumnya, RB Leipzig berhasil menumbangkan Sandhausen di ajang DFB Pokal.
Lantas, kapan jadwal pertandingan Bayern Munchen vs RB Leipzig?
Jadwal Pertandingan
Hari dan Tanggal
– Sabtu, 23 Agustus 2025
Waktu Pelaksanaan
– Pukul 01.30 WIB. ***



















