BANTENRAYA.COM – Lacak perjalanan paket belanjaan online anda di sini, mudah dan gratis.
Pakai website Cek Resi, semua perusahaan yang bersangkutan dengan pengantaran paket ada di sini.
Simak terus artikel ini sampai akhir, agar mengetahui cara menggunakannya.
Saat belanja online, kadang kita tidak sabar agar barang cepat sampai di rumah.
Baik melakukan pembayaran virtual maupun dengan metode COD, kadang masih saja tidak sabar agar paket cepat sampai.
Kendala selanjutnya dari belanja online adalah, saat sedang beristirahat, paket tiba-tiba sampai dan membuat kita rusuh.
Baca Juga: Lirik Lagu Satellite Oleh Suzy, Mengartikan Perasaan Kehilangan Seseorang
Masih banyak lagi kendala atau drama saat hendak menerima paket.
Kali ini Bantenraya.com akan memberitahu cara mempersiapkan diri saat menerima paket.
Selalu lacak perjalanan paket, agar kita siap saat paket belanjaan onilne datang.
Baca Juga: Pemkab Lebak Terbangkan Drone Susuri Penyebab Banjir Bandang di Baduy
Pakai Cek Resi, begini cara menggunakannya:
- Copy nomor resi, biasanya tersedia di informasi pesanan
- Buka website Cek Resi di sini: https://cekresi.com/
- Paste atau simpan nomor resi di tempat yang sudah disediakan
- Tekan Cek Resi
- Pilih perusahaan yang mengantar paket anda, semua tersedia
Baca Juga: Penjelasan dari Jaminan Kehilangan Pekerjaan, Ini Kata Ida Fauziah
Lalu akan tertera informasi paket anda sampai dimana, atau sedang di antar ke lokasi.
Mudah, gratis, dan tanpa drama. Selamat mencoba.***



















