BANTENRAYA.COM – Selebgram ternama, Nita Vior dan suaminya, Vincent membagikan momen bahagia kepada warganet di media sosial (medsos).
Kabar bahagia Vior dan suaminya ke Medsos tersebut atas kehamilan pertamanya.
Momen bahagia atas kehamilan Vior tersebut dibagikan di medsos melalui Instagram pribadinya @nitavior.
Baca Juga: Bikin Bangga! RHS Volly Ball SMK Karya Pembangunan Raih Juara dalam Pekan Olahraga Pelajar 2025
“Hamil ges,” tulis Instagram @nitavior.
Tidak hanya itu, Vior juga membagikan video yang menjelaskan kabar bahagia atas kehamilan di Instagram.
“Keajaiban kecil yang sedang tumbuh di dalam diriku,” ucap Instagram @nitavior.
Baca Juga: Kemarau Basah Ancam Kota Cilegon, BPBD Imbau Warga Tetap Waspada
Vior dan suaminya tersebut juga memamerkan hasil USG dan testpack dengan hasil yang positif dari video tersebut.
Menanggapi kehamilan Vior tersebut, sontak warganet turut membanjiri ucapan yang mengomentari kabar bahagia tersebut di dalam komentar.
“Woww Congrats!” tulis Instagram @ewk*** dalam komentar.
Baca Juga: Tengok Wakil Walikota Serang Nur Agis Aulia, Ketua DPRD PKS Hasan Basri Beri Pesan Menyentuh
Akan tetapi, Vior dan suaminya tidak memberi tahu secara jelas akan berapa usia kehamilannya tersebut.
“Yayy akhirnya,” ucap Instagram @geb*** dalam komentar.
Salah satu warganet juga turut berkomentar akan kegemesan dan lucu dari video yang diunggah oleh Vior dan suaminya.
Baca Juga: Pendapatan dan Belanja Pemprov Banten Turun
“Lucunyaaa,” tulis Instagram @dde*** dalam komentar.
Vior dan suaminya saat ini tengah fokus atas kehamilan tersebut yang tampak mulai membesar.
Doa terbaik untuk Vior dan suaminya atas kehamilannya. Semoga selalu diberikan kelancaran. ***















