BANTENRAYA.COM – Drama Korea atau drakor Our Unwritten Seoul episode 4 semakin menghibur pemirsa.
Baik dari cerita yang disuguhkan hingga pengembangan para karakter dalam drakor Our Unwritten Seoul episode 4.
Apalagi drakor Our Unwritten Seoul episode 4 ini, akan memperlihatkan reuni kelas.
Saksikan selengkapnya, drakor Our Unwritten Seoul episode 4 melalui link nonton sub Indo berikut.
Pada episode sebelumnya, Yoo Mi Ji sepakat untuk bertukar kehidupan dengan saudara kembarnya Yoo Mi Rae dan pindah ke Seoul.
Mengejutkannya, perempuan tersebut secara tak terduga bertemu dengan cinta pertamanya Lee Ho Su.
Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat dan Mendes PDTT Luncurkan Si Opung, Solusi Padi Terapung untuk Desa
Sementara episode berikutnya, Yoo Mi Ji terlihat menghadiri reuni kelas dan berpura-pura menjadi Yoo Mi Rae.
Ketika menyapa mantan teman SMA yang sudah lama tidak ditemui, Yoo Mi Ji tampak gugup.
Berbeda dengan teman-teman sekelasnya yang tersenyum, Yoo Mi Ji membeku merasa canggung.
“Lee Ho Su akhirnya akan mengatakan sesuatu saat teman sekelasnya melewati batas dengan komentar mereka tentang Yoo Mi Ji dan Yoo Mi Rae,” ungkap tim produksi.
“Reuni kelas ini akan mengarah ke titik balik baru dalam pertukaran kehidupan saudara kembar itu,” pungkasnya seperti yang dikutip dari laman soompi.
Our Unwritten Seoul tayang pada Minggu, 1 Juni 2025 di tvN dan layanan streaming Netflix atau tautan berikut.
Baca Juga: Daftar Film Bioskop Cilegon yang Sedang Tayang Hari Ini dengan Harga Tiket, Ada Karate Kid Legends
Selamat menonton.***