BANTENRAYA.COM – Drama Korea atau drakor Undercover Miss Hong episode 3 bisa disaksikan pada Sabtu, 24 Januari 2026.
Drakor Undercover Miss Hong episode 3 menunjukan Hong Geum Bo dalam masalah tak terduga.
Lantaran akan berhubungan langsung dengan sang mantan pacar di drama Undercover Miss Hong episode 3.
Simak selengkapnya dalam drakor Undercover Miss Hong episode 3 melalui spoiler berikut.
Dalam episode berikutnya, Hong Geum Bo akan berhadapan langsung dengan orang sang mantan pacar, Shin Jung Woo.
BACA JUGA: Spoiler Drakor No Tail To Tell Episode 4: Dinamika Hubungan Si Yeol dan Eun Ho
Selama ini, Hong Geum Bo selalu menghindari mantan kekasihnya yang kini telah diangkat menjadi CEO Hanmin Securities tersebut.
Saat berada di ruang rapat, Hong Geum Bo menghadap para eksekutif Hanmin Securities.
Celakanya, Hong Geum Bo sekali lagi menimbulkan kehebohan di dalam perusahaan.
Hiangga akhirnya, Hong Geum Bo dipanggil untuk rapat dengan para eksekutif, termasuk Shin Jung Woo.
Hong Geum Bo khawatir identitasnya akan terbongkar oleh mantan pacarnya, yang sudah sembilan tahun tidak ia temui.***



















