BANTENRAYA.COM – Spoiler Preman Pensiun 7 episode 21A secara resmi telah rilis pada hari ini.
Pada spoiler Preman Pensiun 7 episode 21A membagikan cuplikan cerita dimana seluruh mantan anak buah Agus dan Yayat tengah ketar-ketir.
Apa alasannya mereka jadi takut, siapa yang menakuti mereka? Simak penjelasan berikut soal Preman Pensiun 7 episode 21A.
Baca Juga: Kapan Kang Gobang Bertemu Kang Mus dan Ngobrol Bareng? Ini Link Nonton Preman Pensiun 7 Full HD
Utar, Udan, Oyon dan Jimi merupakan tetangga sekaligus dibawa Didu untuk bekerja ke Agus dan Yayat sebagai tukang tarik uang keamanan kepada pedagang kaki lima pirnggir jalan yang wilayahnya dipegang sama bang Edi sebagai bos besar.
Tiap hari mereka berempat menarik uang keamanan ke pedagang kaki lima pinggir jalan tanpa ada masalah.
Namun pada episode kemarin singkatnya keempat anak buah Agus dan Yayata itu sudah tak bekerja lagi menjadi anak buah dari bos mereka.
Dengan alasan karena wilayahnya sekarang telah diambil alih sama pasukan kang Mus yang dikomando Cecep.
Di kepemimpinan Cecep, Utar dan temannya dibebaskan dari setoran ke bos barunya yang penting menurut kepala pabrik Kicimpring milik kang Mus itu asal mereka mau bertanggungjawab ke pedagang kaki lima pinggir jalan yang mereka tarik uang kemanannya.
Bahkan Cecep menyatakan untuk Utar dan temanya tidak usah takut pada Agus dan Yayat apalagi bang Edi sebagai mantan bos besar mereka.
Baca Juga: Alur Cerita Preman Pensiun 7 Episode 21A: Kang Mus akan Bertemu Gobang, Ada Apa?
Pada spoiler Preman Pensiun 7 episode 21A yang resmi rilis hari ini, masih berkaitan dengan cerita diatas.
Di mana Utar dan teman-temannya mendatangi rumah Didu yang disitu ada Iwan juga. Mereka merasa ketar-ketir akan peralihan kepemimpinan barunya itu yang dikomdo Cecep.
Artikel Terkait
Bukan Tim Roy yang Mengkroyok Saep Copet Bosnya si Adelia di Preman Pensiun 7, Namun Sosok Ini Ternyata....
Link Streaming Preman Pensiun 7 Episode 20B Malam Ini: Nasib Agus dan Yayat Gelap, Saep Ikut Merasakan
Preman Pensiun 7 Episode 20B: Bisnis Bang Edi Menggantung, Agus dan Yayat Luntang-lantung
Alur Cerita Preman Pensiun 7 Episode 21A: Kang Mus akan Bertemu Gobang, Ada Apa?
Setelah Orang Suruhan Bang Edi Tumbang di Preman Pensiun 7, Apakah Akan Merekrut Orang Baru atau Tamat?
Kapan Kang Gobang Bertemu Kang Mus dan Ngobrol Bareng? Ini Link Nonton Preman Pensiun 7 Full HD