BANTENRAYA.COM - Indonesia Comic Con 2022 akan hadir Kembali setelah 2 tahun tidak diadakan karena pandemi Covid-19.
Tentu rundown main stage Indonesia Comic Con 2022 akan ditunggu oleh para pengunjung untuk memutuskan datang jam berapa.
Berikut rundown main stage hari kedua Indonesia Comic Con 2022 yang diadakan hari ini 2 Oktober 2022.
Day 2 – 2 Oktober 2022
10.15 – 11.00 Shojo Complex
11.00 – 12.00 DC’s Black Adam: What you need to know
12.00 – 13.00 Spesial Karaoke Time Bersama moona dan kobo”
Baca Juga: Alasan Polisi Tembakkan Gas Air Mata yang Dituding Jadi Biang Kerok Terjadinya Tragedi Kanjuruhan
13.00 –14.00 Peluncuran produk lisensi dan komik terbaru Bumilangit
14.00 – 15.00 Menyambut Sri Asih
15.00 – 16.00 Playtime with Mythia Batford dan Jaret Fajrianto
16.00 – 17.00 Artist Showdown
Baca Juga: 10 Ucapan Selamat Hari Batik Nasional 2022, Bagikan di Grup Keluarga atau Caption Media Sosial
17.00 – 17.30 Sharing Session with Nippon Paint about Pilox Products
Artikel Terkait
Rundown Acara Dieng Culture Festival yang Diselenggarakan Akhir Pekan Ini
Indonesia Comic Con 2022, Dihadiri Chelsea Islan, Pevita Pearce, Hingga Brandon Routh dari Superman Return
Kapan Drama Korea Blind Episode 6 Tayang? Ini Spoiler dan Jadwal Rilisnya
Drakor Blind Episode 6 Tayang Malam ini, Simak Link Nonton dan Jadwal Rilis Hingga Tamat
Sinopsis dan Jadwal Tayang Antares 2 Episode 3, 4 Hingga Episode Terakhir
Profil dan Biodata Chelsea Islan, Pemeran Suci dalam Series Diumumkan di Indonesia Comic Con 2022
Jadwal MPL ID Season 10 Week 8 Day 3 Hari Ini, Pertarungan Terakhir Reguler Season