BANTENRAYA.COM - Kasus kematian Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat atau Brigadir J menyedot perhatian semua pihak dan turut memberikan komentar atas kematiannya.
Kasus pembunuhan yang terjadi pada 8 Juli 2022 itu menggegerkan internal kepolisian karena para pelakunya melibatkan polisi aktif.
Selain itu, kasus kematian Brigadir J yang direkayasa oleh eks Kepala Divisi Propam Irjen Fredy Sambo itu akhirnya terungkap setelah pengacara keluarga Brigadir J tidak percaya dengan yang dikatakan pihak kepolisian.
Baca Juga: Jadwal dan Link Nonton Big Mouth Episode 9 dan 10 Sub Indo Full Lengkap dengan Alur Ceritanya
Ulama kondang Ustadz Abdul Somad atau UAS turut mengomentari terbongkarnya rekayasa yang dilakukan Fredy Sambo yang melibatkan sejumlah anggota Polri tersebut.
“Kenapa bisa muncul dan kenapa bisa tidak tertutupi padahal semua seperti sudah berkolaborasi yang begitu indah dengan konferensi pers yang sempurna,” ujar UAS dikutip Bantenraya.com dari akun instagram @rumpi_gosip, Kamis 25 Agustus 2022.
UAS menyebut, terbongkarnya kejahatan yang dilakukan Ferdy CS tersebut tidak terlepas dari doa ibu Brigadir J yang berteriak atas kematian anaknya.
“Kenapa bisa batal (rekayasa-red), itu semua karena ada seorang ibu yang teriak minta peti dibuka,” katanya.
Artikel Terkait
Anggota DPRD Palembang Aniaya Wanita di SPBU, Ketua Mahkamah Partai Gerindra Minta Diproses Secara Hukum
Organisasi Pendukung Fitron Nur Ikhsan Dukung Airin Jadi Gubernur Banten
Kasus Pembunuhan Brigadir J: Jabatan Bharada E dan Bripka RR Resmi Dicopot
Anggota Komisi III DPR RI, Adde Rosi Khoerunnisa Minta Kapolri Tanamkan Pendidikan Karakter
Tersangka Ferdy Sambo Belum Muncul ke Publik, Komisi III DPR Minta Kapolri Tunjukkan Wajahnya
Bersedia Menerima Hukuman, Ferdy Sambo Tulis Permintaan Maaf
Ferdy Sambo Pasang Badan, Bebaskan Seluruh Polisi Yang Ikut Terlibat Dalam Skenario Pembunuhan Brigadir J
Baru Minta maaf, Hotman Paris Bakal Hubungi Prabowo Adukan Anggota DPRD Palembang yang Pukul Wanita di SPBU
Selembar Kertas yang Dibuat Ferdy Sambo Begini Isi Permohonan Maafnya
Viral Polisi Tidur di Cat Seperti Zebra Cross, Korban Banyak Terjatuh dari Motor