15 Ide Nama Bayi Perempuan Modern dan Religius yang Memiliki Arti Taat pada Agama

- Selasa, 5 Juli 2022 | 12:30 WIB
Berikut adalah 15 ide nama bayi perempuan modern dan religius yang bisa menjadi referensi bagi orang tua. (Pixabay/Virvoreanu-Laurentiu)
Berikut adalah 15 ide nama bayi perempuan modern dan religius yang bisa menjadi referensi bagi orang tua. (Pixabay/Virvoreanu-Laurentiu)

BANTENRAYA.COM - Simak 15 ide nama bayi perempuan modern dan religius dan memiliki arti taat pada agama berikut ini.

15 ide nama bayi perempuan ini cocok bagi orang tua yang sedang mencari nama anak perempuan.

15 ide nama bayi perempuan ini bisa menjadi referensi para orang tua untuk menamai anaknya.

Baca Juga: Kumpulan Pantun Jenaka dengan Tema Idul Adha, Cocok Dijadikan Status WA

1. Sajidah Mazaya
Memiliki makna, anak perempuan yang taat pada Agama Dan unggul dalam segala hal.

2. Ummu Indriana
Memiliki makna, anak perempuan yang terlahir untuk menjadi seorang ibu yang cerdas di masa depan.

3. Kana Salshabila
Memiliki makna, anak perempuan bagaikan perhiasan yang bermanfaat dan berharga.

Baca Juga: Helmy Yahya Ternyata Pernah Nulis Cerpen hingga Novel, Ini Karya dan Penulis yang Menginspirasinya

4. Nadia Dewi
Memiliki makna, anak perempuan bagaikan seorang Dewi yang lahir pertama kali.

5. Arum Sholikhah
Memiliki makna, anak perempuan yang akan tumbuh menjadi wanita sholehah.

6. Ardingrum Nora
Memiliki makna, anak perempuan yang bercahaya dan memiliki hati yang suci.

Baca Juga: Buaya Muncul di Pantai Anyer! Ternyata ini Asal Tempatnya

7. Odelia Indri
Memiliki makna, anak perempuan yang memiliki rezeki melimpah tetapi selalu rendah hati dan berakal cerdas.

8. Inez Atmariani
Memiliki makna, anak perempuan yang selalu tersenyum dan menebar aura positif di lingkungan sekitarnya.

9. Jihan Kamala
Memiliki makna, anak perempuan bagaikan bunga terate emas.

Halaman:

Editor: Jermainne Tirta Dewa

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Cara Mengatasi Bau Mulut Dengan Buah-Buahan

Kamis, 23 Maret 2023 | 18:04 WIB
X