BANTENRAYA.COM --- Presiden Jokowi melantik Raja Juli Antoni sebagai Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/ Kepala Badan Pertanahan Nasional pada Rabu, 15 Juni 2022.
Pada saat pelantikan Raja Juli Antoni sebagai wakil menteri, dilantik pula 2 menteri baru, yaitu Zulkifli Hasan sebagai Menteri Perdagangan dan Hadi Tjahjanto sebagai Menteri Agraria dan Tata Ruang/ Kepala Badan Pertanahan Nasional.
Karir Raja Juli Antoni di politik terbilang masih hijau. Dia memulai karir politik dengan menjadi politisi di PDI Perjuangan pada tahun 2009-2014.
Sempat mencalonkan diri sebagai caleg di PDI Perjuangan di daerah pemilihan Jawa Barat IX meliputi wilayah Kabupaten Subang, Sumedang, dan Majalengka namun gagal meraih kemenangan.
Baca Juga: Banyak Kasus Korupsi di Banten, Kajati dan Ketua DPRD Banten Sepakat Perangi Korupsi
Setelah itu barulah dia mendirikan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) dan pindah ke partai tersebut pada 2014 sampai sekarang.
Lahir dan besar di keluarga besar Muhammadiyah, Raja Juli Antoni pernah menjabat sejumlah posisi penting di organisasi Muhammadiyah.
Bahkan dia sempat menjadi kandidat Ketua Umum Muhammadiyah.
Dikutip Bantenraya.com dari Wikipedia, berikut profil lengkap Raja Juli Antoni sang wakil menteri.
Baca Juga: Kabupaten Lebak Juara Umum Pertahankan Gelar Kelima Beruntun Peparpeda Banten VII
Nama: Raja Juli Antoni
Tempat tanggal lahir: Riau, 13 Juli 1977
Ayah: Raja Ramli Ibrahim (eks Wakil Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Riau)
Pendidikan
Artikel Terkait
Enam Ruangan di RSUD Kota Serang Disiapkan untuk Rehabilitasi Narkotika
Banyak Kasus Korupsi di Banten, Kajati dan Ketua DPRD Banten Sepakat Perangi Korupsi
Ahli Pidana Sebut Pengenaan Pasal Kasus Pemerasan PJT Bea Cukai Tidak Tepat dan Kabur
Masyarakat Mekarsari Kota Cilegon Nikmati Hasil Pembangunan Program Salira DPWKel
Kejari Cilegon Gilir Pejabat DLH dan Pihak Swasta dalam Kasus Depo Sampah Purwakarta
Diikuti Ratusan Kafilah, MTQ Purwakarta Kota Cilegon Mayoritas Warga Lokal
GRATIS! 10 Link Twibbon Hari Jadi Kota Palembang ke-1339, Desian Kece dan Kekinian, Cocok Dipasang di Medsos
Lirik Lagu Glimpse of Us - Joji, Lagu yang Viral di TikTok Lengkap dengan Terjemahan Bahasa Indonesia
15 Link Twibbon Dirgahayu Kota Palembang ke 1339, Desain Beragam dan Menarik
Seru ! Spoiler One Piece Chapter 1053 : Oda Kaisar Baru, Luffy Kapten Kid Eustass dan Trafalgar Law