BANTENRAYA.COM - Berikut ini adalah syarat mudik Ramadhan 2022, sangat mudah untuk dilakukan.
Syarat mudik Ramadhan 2022 ini harus dicatat, minimal simak dengan teliti dan ingat baik-baik.
Untuk mengetahui syarat mudik Ramadhan 2022, simak terus artikel berikut sampai habis.
Baca Juga: Ernets Prakasa: Ngaku-ngaku Jet Pribadi Milik Sendiri, Sindir Siapa?
Membaiknya situasi pandemi di Indonesia, membuat pemerintah memberi kelonggaran kepada masyarakatnya.
Tidak hanya masyarakat lokal, orang luar negeri yang masuk ke Indonesia juga kini tidak perlu menjalani karantina.
Menjelang Ramadhan 1443 H, akan banyak warga yang pulang ke kampung halamannya.
Baca Juga: Dimo Tono Sumito Pimpin LDII Provinsi Banten, Ini Program yang Akan Dijalankan
Dua tahun lalu mudik cukup diperketat, kini pemerintah memberi kelonggaran jika syarat ini telah dilakukan.
Sebagaimana dikutip Bantenraya.com dari kanal YouTube Sekretariat Presiden, begini syaratnya.
Inilah 3 syarat mudik Ramadhan 2022, simak, ingat, dan catat bila perlu:
- Sudah melakukan 2 kali vaksinasi
- Sudah mendapatkan vaksin Booster
- Tetap jaga protokol kesehatan
Baca Juga: Sinopsis Film Jakarta vs Everybody, Angkat Cerita Kelamnya Kehidupan Kota
Itulah tadi 3 syarat mudik lebaran 2022, persiapkan dari sekarang!.***
Artikel Terkait
Doa Menyambut Ramadhan 2022 yang Diucapkan Nabi Muhammad SAW
6 Hal Penting yang Harus Dipersiapkan untuk Menyambut Ramadhan
Simak Bacaan Doa Berbuka Puasa Ramadhan, dalam Bahasa Arab Lengkap dengan Latin dan Terjemahannya
Wapres Ingin Vaksin Ketiga Jadi Syarat Mudik dan Pulang Kampung Lebaran
30 Link Twibbon Ramadhan 2022 atau 1443 Hijriah Lengkap dengan Cara Membuatnya
Ingin Dijadikan Syarat Mudik oleh Wapres, Berapa Warga Banten yang Sudah Dapat Vaksin Booster?
10 Poster Ramadhan Kareem Untuk Sambut Bulan Suci, Terbaru, Beragam, Keren, dan Gratis
Presiden Jokowi Bebaskan Salat Tarawih dan Mudik Tahun 2022 Ini