Arab Saudi Larang Warganya ke Indonesia, Calhaj Kota Serang Was-Was Keberangkatan ke Tanah Suci

24 Mei 2022
Para calon jemaah haji melakukan tahapan-tahapan pelaksanaan cek kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Serang, Selasa 24 Mei 2022. Calon jemaah haji was-was ke tanah suci nya tertunda lantaran pemerintah Arab Saudi mengeluarkan aturan baru yakni melarang warga negaranya bepergian ke Indonesia dan 15 negara lain. Doni Kurniawan/Banten Raya

Images Lainnya

Terpopuler

X