BANTENRAYA.COM – Mixue merupakan minuman yang sedang digandrungi masyarakat Indonesia.
Mixue yang awalnya dari China, kini mulai berkembang di Indonesia.
Di Jakarta, bahkan Gerai Mixue sudah menjamur di mana-mana.
Baca Juga: 10 Daftar Film yang Sedang Tayang di Bioskop pada 7 Januari 2023, 4 Genre Horor dari Indonesia
Akhir-akhir ini, Mixue menjadi perbincangan warganet Indonesia.
Mixue sendiri saat ini masih dalam proses pengurusan sertifikasi halal.
Meski sebelumnya belum mengantongi sertifikasi halal, namun Mixue sangat digandrungi masyarakat Indonesia.
Baca Juga: Pattiro Banten Beri 3 Catatan untuk Kinerja Pemprov Banten, Kasus Kekerasan Pada Perempuan dan Anak Disorot
Kedai es krim yang menawarkan berbagai macam varian rasa ini, juga telah hadir di Cilegon sejak awal 2021 lalu.
Mixue pertama kali hadir di Cilegon berada di Jalan Protokol Kota Cilegon.
Penggemar es krim Mixue di Cilegon ternyata sangat banyak.
Baca Juga: Link Nonton Film Lady Chatterleys Lover yang Sedang Viral, Cocok Disaksikan untuk Suami Istri
Sehingga Geraim Mixue di Cilegon terus bertambah.
Hingga Januari 2023, ternyata sudah ada 4 Gerai Mixue di Cilegon.
Gerai es krim yang menawarkan bisnis dengan sistem franchise ini telah hadir di beberapa wilayah Kota Cilegon.
Pertama Mixue di Cilegon telah hadir di Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Sukmajaya, Kecamatan Jombang, Kota Cilegon.
Mixue tersebut letaknya sangat strategis karena dekat dengan pusat perbelanjaan Cilegon Center Mall.
Mixue yang berada di Jalan Ahmad Yani ini lokasinya tepat berada di Bank BJB Kota Cilegon.
Kedua, Gerai Mixue di Perumnas Cibeber Kota Cilegon.
Gerai Mixue ini lokasinya juga sangat strategis karena sangat dekat dengan perumahan seperti Grand Cilegon Residence maupun Perumnas Cibeber.
Gerai Mixue di sekitar Perumnas Cibeber lokasinya tepat di dekat Bundaran Perumnas.
Ketiga, Gerai Mixue di Pondok Cilegon Indah atau PCI.
Gerai Mixue di PCI lokasinya sangat strategis karena di tengah-tengah perumahan dan serta dekat dengan Bank BT PCI serta Puskesmas Cibeber.
Keempat, Gerai Mixue di Jalan Kapten Tendean Kota Cilegon atau Jalan Raya Bojonegara.
Gerai Mixue ini lokasinya juga strategis karena akses menuju RSUD Cilegon, Perumahan Metro Cilegon dan Pasar Baru Kota Cilegon. ***
Artikel Terkait
Minat Buka Usaha Franchise Mixue? Segini Biaya yang Perlu Disiapkan, dari Mulai Kerjasama hingga Peralatan
Syarat Membuka Gerai Mixue dengan Pola Bisnis Franchise, Es Krim Viral yang Kini Mulai Menjamur di Mana-mana
Daftar Menu, Harga dan Varian Produk di Mixue, Es Krim Viral yang Dijual dari Mulai Rp8.000
Sejarah dan Asal Usul Mixue, Es Krim Viral yang Ternyata Sudah Berdiri Sejak 1997
Harga dan Varian Ice Cream Mixue, Beragam dan Ramah di Kantong Anak Sekolahan
Ketahui Sejarah Mixue dan Strategi Bisnisnya, Miliki Gerai yang Kalahkan Burger King
TERBARU 25 Link Twibbon Mixue Gang yang Sedang Viral Serta Ramai Dicari, Desain Lucu Cocok Dibagikan ke Medsos
TERPOPULER! Kumpulan Link Twibbon Mixue Gang yang Banyak Dicari, Cocok Dibagikan ke Medsos
Lirik Lagu 'Mixue' yang Viral di Media Sosial, Lengkap dengan Latin, Terjemahan Inggris dan Indonesia
Inilah Lokasi Gerai Mixue di Kota Serang Banten, Lengkap dengan Alamatnya, Cek Apakah Sudah Ada di Daerahmu?