• Rabu, 27 September 2023

Urutan Bacaan Doa Ziarah Kubur, Lengkap dengan Tata Caranya dari Awal Sampai Akhir

- Sabtu, 18 Maret 2023 | 11:42 WIB
Illustrasi untuk bacaan doa Ziarah Kubur dan tata caranya (Instagram @syahbudin.ibrahim.new)
Illustrasi untuk bacaan doa Ziarah Kubur dan tata caranya (Instagram @syahbudin.ibrahim.new)

BANTENRAYA.COM - Tersaji urutan bacaan doa Ziarah Kubur lengkap dengan tata caranya dari awal sampai akhir.

Memasuki bulan Ramadan, biasanya masyarakat Indonesia khususnya yang beragama muslim akan melakukan Ziarah Kubur.

Ziarah Kubur merupakan salah satu tradisi turun temurun dengan mengunjungi makam orang yang sudah meninggal dunia.

Baca Juga: KPU Ungkap Fakta Anak Muda Semakin Apatis dengan Pemilu, Padahal Ada Dampak Krusial yang Harus Diperhatikan

Biasanya masyarakat akan mendatangi makam kerabat, orang tua, saudara, bahkan teman.

Tujuan dari Ziarah Kubur yaitu mendoakan hal baik kepada orang yang telah meninggal.

Selain itu, Ziarah Kubur juga dapat mengingatkan kita akan kematian. Sehingga membuat diri lebih bertakwa kepada Allah SWT.

Baca Juga: The Daddies Jadi Semifinalis Tertua di All England 2023, Ternyata Segini Usianya

Hukum melakukan Ziarah Kubur adalah Sunnah bila tujuannya hanya memberikan doa kepada orang yang telah meninggal.

Namun, bila tujuan dari Ziarah Kubur meminta kekayaan, kesembuhan dari penyakit, atau menginginkan sesuatu hal lain maka termasuk Musyrik.

Karena sebentar lagi bulan Ramadan, alangkah baiknya untuk berziarah kubur dengan mengirimkan doa.

Baca Juga: 10 Link Twibbon HUT Provinsi Lampung Ke-59 Hari Ini, Desain Meriah yang Cocok Dibagikan ke Media Sosial

Bila anda ingin berziarah kubur, tetapi tidak mengetahui bacaan apa saja, maka simak artikel ini sampai selesai.

Berikut urutan bacaan Ziarah Kubur lengkap dengan tata caranya:

Halaman:

Editor: Burhanudin Raya Rambani

Tags

Artikel Terkait

Terkini

7 Rekomendasi Kaos 3Second untuk Wanita

Sabtu, 15 April 2023 | 13:38 WIB
X