Serie A Pekan ke-26: Napoli vs Atalanta, Awas I Partenopei Jangan Terpeleset Lagi

- Sabtu, 11 Maret 2023 | 10:20 WIB
Para pemain Napoli berlatih jelang lawan Atalanta pada pekan ke-26 Liga Seri A Italia musim ini. (Instagram @officalsccnapoli)
Para pemain Napoli berlatih jelang lawan Atalanta pada pekan ke-26 Liga Seri A Italia musim ini. (Instagram @officalsccnapoli)

BANTENRAYA.COM - Napoli kembali menjadi tuan rumah saat melawan Atalanta pada pekan ke-26 Liga Seri A Italia 2022-2023.

Duel Napoli versus Atalanta dihelat di Stadion Diego Armando Maradona, Kota Naples, Italia, Minggu 12 Maret 2023 tengah malam sekitar pukul 00.00 WIB.

Tentunya Napoli bertekad meraih poin penuh kala menjamu Atalanta, terlebih mereka akan bermain di depan pendukungnya sendiri.

Baca Juga: Katalog Promo Alfamart Hari Ini: Pesta Kurma dengan Diskon Menggiurkan, Belanja Pakai OVO dan GoPay Makin Joss

Kemenangan menjadi harga mati, demi memperlebar jarak dengan para pesaingnya, sekaligus menjaga kans merebut scudetto musim ini.

Napoli saat ini pimpin klasemen sementara Liga Seri A Italia dengan 65 poin, sedangkan Atalanta berada di posisi keenam dengan 42 poin.

Napoli berpeluang besar meraup poin maksimal, karena akan berlaga di hadapan ribuan pendukungnya.

Baca Juga: Bang Edi Makin Menggila di Preman Pensiun 8, Murad dan Taslim Dikeroyok 6 Petarung Sekaligus

Hanya saja Napoli pada pekan kemarin harus tersandung di kandang, setelah ditikam Lazio dengan skor 1-2.

Belum lagi dalam lima laga pertemuan terakhir, I Partenopei julukan Napoli kalah dari Azzurini sebutan Atalanta.

Napoli dua kali menang, seri 0, sedangkan Atalanta tiga kali menang.

Baca Juga: Ramadhan 2023 Tanggal Berapa? Awal Puasa Diprediksi Bakal Serempak tapi Lebaran Beda

1. Atalanta 1 vs 2 Napoli
(6 September 2022 - Seri A)

2. Atalanta 1 vs 3 Napoli
(3 April 2022 - Seri A)

3. Napoli 2 vs 3 Atalanta
(5 Desember 2021 - Seri A)

Halaman:

Editor: Jermainne Tirta Dewa

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X